Tips agar kronologi akun facebook anti spam

Ryanparatamaihwan.com - Spam adalah penggunaan perangkat elektronik untuk mengirimkan pesan secara bertubi-tubi tanpa dikehendaki oleh penerimanya. 

Sama seperti spam di kronologi akun facebook kita, sering liat kan barang dagangan para pebisnis online shop ada di kronologi akun facebook tanpa seijin pemilik akun facebook itu tau2 ada aja lansung nge tag kita. Nah jika anda ga suka dengan spam seperti ini, disini saya akan berbagi tips cara agar akun facebook anda ga bisa di tag oleh orang tanpa seijin anda;

1. Masuk ke pengaturan

2. klik kronologi dan penandaan

3. klik sunting

4. klik nyala dan selesai, silahkan klik tutup

Jika ada yang nge tag kita akan dapat notifikasi seperti ini

Setelah di klik akan muncul seperti ini, jika anda ingin menambahkan silahkan pilih Tambahkan ke Kronologi, jika anda tidak suka dengan tag itu silahkan klik Sembunyikan atau bisa diabaikan aja.

Demikian tips agar kronologi akun facebook kita anti spam, Jika ada yang mau ditanyakan tips seputar akun facebook silahkan tulis di komentar, kalo sempat pasti saya akan update di postingan selanjut nya tentang tips akun facebook. Semoga bermanfaat.
Previous
Next Post »